Anda pernah nggak mendengar cerita anekdot sinis seperti berikut ini tentang otak orang Indonesia?
“Ada serombongan turis mengunjungi museum biologi. Pemandu membawa ke salah satu bagian dengan koleksi paling menarik: otak manusia dari berbagai negara.
‘Ini otak dari manusia Amerika, nilainya satu juta dolar, karena inovatif. Ini otak dari manusia Jepang, dua juta dolar.’ Kata sang pemand...